Headlines News :
Home » » Pesawat Kargo NAC Terbakar di Bandara Wamena Papua

Pesawat Kargo NAC Terbakar di Bandara Wamena Papua

Written By Unknown on Rabu, 08 Mei 2013 | 11.49


Wamena , infobreakingnews  - Tragedi yang manimpah subuh dini hari tadi Pesawat kargo milik National Air Charter (NAC) terbakar  di Bandara Wamena, Papua. Pesawat itu terbakar saat sedang melakukan bongkar muat barang oleh sejumlah pekerja kargo bandara.


Terbakarnya pesawat NAC ini dikonfirmasi oleh Kepala Pusat Komunikasi Publik Kementerian Perhubungan Bambang S Ervan ketika dihubungi, Rabu (8/5/2013),mebenarkan akan peristiwa itu, namun belum bisa diperkirakan asal penyebab kebakaran dan nilai kerugian yang diderita banyak pihak . Kejadian itu pada subuh tadi sekitar pukul 0.2.50 atau  11.50 

Pesawat itu bernomor registrasi PK YKC, dengan jenis pesawat British Aerospace (BAE)-146 dengan rute Sentani-Wamena. Pesawat itu, imbuh Bambang, dan proses pendaratan dilap[orkan pihak menara airport dengan normal pada pukul 11.39 WIT., namun tak lama kemudian saat barang kargo yang sediakan mulai dipindahkan , mendadak terbakar.

"Pesawat kargo milik NAC itu  parkir di  stand 2, pada saat loading barang-barangnya itu terjadi kebakaran. Pemadam kebakaran langsung berupaya memadamkan," jelas Bambang.

Bambang belum mendapatkan laporan apa saja ini muatan kargo itu dan dipastikan tidak ada korban jiwa menimpa." ungkap nya saat dihubungi pagi tadi di Jakarta,*** Hendry


Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Featured Advertisement

Featured Video

Berita Terpopuler

 
Copyright © 2012. Berita Investigasi, Kriminal dan Hukum Media Online Digital Life - All Rights Reserved